OSIS MAMU SOSIALISASI HIDUP SEHAT DAN PERGAULAN BEBAS
![]() |
JULIANA LINDA (OSIS MAMU) |
OSIS MAMU Mengadakan sosialisasi dalam rangka penyampaian dalam hidup sehat dan pergaulan bebas yang diikuti oleh seluruh siswa siswi MA Miftahul Ulum Kotabaru yang di bawakan oleh saodari Juliana Linda Nur Afni dan Syahrul Hidayat Sebagai Tutor dan Deska Saputra Sebagai Tim Teknis.
Kotabaru 16 Oktober 2019
Kotabaru 16 Oktober 2019
Tidak ada komentar:
Posting Komentar